Banjarmasin, 5 Maret 2025 – Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) UIN Antasari Banjarmasin melakukan kunjungan ke Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban) dalam rangka penguatan sistem sertifikasi profesi bagi mahasiswa. Kegiatan ini bertujuan untuk memperoleh wawasan lebih mendalam mengenai proses sertifikasi, manfaatnya dalam …